Kamis, 28 April 2016

CCTV Panasonic WV-SW397B

Sekarang Saya akan mereview tentang IP camera Panasonic WV-SW397B, camera WV-SW397B ini adalah jenis Camera PTZ ‘Pan Tilt Zoom’ yang kita ketahui kelebihan dari camera jenis PTZ ini bisa menangkap view hingga 360° dan memiliki digital zoom hingga sekitar 30X Zoom. karena camera ini sudah dilengkapi dengan motor DC/ Dinamo yang bisa menggerakan camera kekanan dan kekiri (pan), keatas dan kebawah (tilt), dan Zoom (digital zoom). camera ini biasanya di gunakan di area yang luas, seperti Di area Parkir atau pun Halaman.


Panasonic WV-SW397B

camera WV-SW397B termasuk dalam jenis camera PTZ outdoor, camera ini memiliki feature Weather-resistant ‘IP66’, Jadi camera WV-SW397B mampu bertahan dalam segala jenis cuaca. dan camera ini memiliki feature dehumidification device, yaitu feature yang berguna apabila ada uap air di dalam camera yang menyebabkan hasil capture Blur,  feature ini mampu merubah Water Molecule menjadi Oxygen dengan memisahkan Oxygen Molecule dengan Hydrogen ion yang terkandung dalam Water Molecule.


Captures



Gambaran proses Pemisahan molecules



camera WV-SW397B sudah di lengkapi dengan 1/3 Type MOS Sensor dengan max video resolution  HD (1,280 X 720) dan untuk kecepatan pengambilan gambar bisa hingga 30 Fps. Camera ini juga memiliki I/O yang bisa kita hubungkan ke alarm atau ke  access control, dan juga camera ini sudah di lengkapi dengan jack sound in and out.
dan untuk mengontrol camera PTZ Panasonic WV-SW397B bisa menggunakan Controller Panasonic WV-CU950 yang bisa di kendalikan di ruang server.




Ok, untuk harga dari Tipe CCTV Panasonic ini dapat menghubungi kami di admin@lamjaya.co.id

Thanks Guys.



Kontak Kami

PT. Lamjaya Inovasi Komputindo

Tlp : 021-22539769 / 021 - 5550849
email : admin@lamjaya.co.id
Hp/WA : 0818-0655-0100

PR

Check Page Rank

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Cari Blog Ini